Menginstal Windows XP di Hard Disk SATA

Dalam windows xp, tidak tersedia driver untuk harddisk sata, sehingga ketika menginstall tidak akan berhasil. Untuk menginstal nya ada beberapa pilihan:

  1. ubah setting biosnya, ganti jadi IDE (AHCI di disable), kalau biosnya tdk bisa, maka …
  2. Instal drivernya saat penginstalan windows (kalau ada cd/floppy disk drivernya)
  3. windows xp nya di bundling dulu dg driver SATA harddisk komputer yang akan di install (atau cari master windows xp yg sudah di bundling, untuk membundlingnya bisa  dg software N-Lite (search di google)

Posted on 2 Januari 2009, in XYZ(Matematika, Komputer dll) and tagged . Bookmark the permalink. Tinggalkan komentar.

Tinggalkan komentar